06 September 2015
Ketua BEM STMIK SPB Airlangga Jadi Penggerak Komunitas Wikimedia Indonesia
Ketua BEM STMIK SPB Airlangga Samarinda, Sdr. Suyono (S1 Sistem Informasi Angkatan-4 2013), terpilih menjadi anggota Tim Samarinda untuk Wikimedia Indonesia & Humanitarian Open Street Map. Proyek bergengsi dan bertaraf internasional ini menjadikan Sdr. Suyono sebagai Penggerak Komunitas dalam Pemetaan dan Transparansi di Kalimantan. Ini adalah kebanggan seluruh sivitas akademika SPB. Kami semua siap mendukung dan mensukseskan kegiatan ini. Lihat informasi lengkapnya di website Wikimedia Indonesia.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar